Pada mata kuliah ini menekankan pada keterampilan berkomunikasi secara aktif dan pasif dalam bahasa inggris agar dapat diterapkan langsung oleh mahasiswa dalam menghadapi persaingan global saat ini, misalnya penulisan yang baik dan benar untuk surat lamaran pekerjaan, daftar riwayat hidup, ataupun ketika menghadapi wawancara pekerjaan.